ESSAY

Writer / NIM
AGUSTINA IBRAHIM / 111417020
Study Program
S1 - BIMBINGAN DAN KONSELING
Advisor 1 / NIDN
Prof. Dr. MARYAM RAHIM, M.Pd / 0018075910
Advisor 2 / NIDN
IRPAN A KASAN, S.Ag, M.Pd / 0008067506
Abstract
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif yang mendeskripsikan faktor-faktor yang mempengaruhi perencanaan Karir siswa di SMA Negeri 1 Tilamuta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perencanaan karir siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Negeri 1 Tilamuta yang berjumlah 150 siswa sedangkan pengambilan sampel penelitian dengan teknik random sampling berjumlah 30 siswa. Berdasarkan hasil penelitian yang dianalisis dengan analisis persentase menunjukkan bahwa dari faktor yang mempengaruhi perencanaan karir di kelas X SMA Negeri 1 Tilamuta diperoleh hasil sebagai berikut: faktor internal yaitu nilai-nilai kehidupan, bakat, minat, sifat, pengetahuan, dan keadaan jasmani memiliki persentase sebesar (75,7%), dan faktor eksternal yaitu masyarakat, taraf sosial ekonomi kehidupan keluarga, orang-orang yang tinggal serumah, pendidikan sekolah, dan pergaulan dengan teman sebaya memiliki persentase sebesar (78,68%), faktor yang mempengaruhi perencanaan karir yang paling dominan adalah faktor eksternal yang memperoleh persentase tertinggi. Kata kunci: Perencanaan Karir, Faktor Mempengaruhi, Siswa This descriptive quantitative study explores the factors affecting tenth grade students career planning. It was conducted in SMA 1 state senior high school in Tilamuta. The objective of this research was to explore contributing factors of students career planning. Among 150 students of the total population, 30 were selected as the sample randomly. The study shows two affecting factors: internal and external factors. The internal factors include life values, talents, interests, traits, knowledge, and physical condition (75.7%). In addition to that, the external factors consist of the community, socioeconomic level of family life, people who live in the same house, school education, and association with peers (78.68%). The most dominant factor influencing career planning is the external factor, which is the highest percentage Keywords: Career Planning, Affecting Factors, Students
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011