ESSAY

Writer / NIM
HASAN ATUNA / 151413155
Study Program
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Advisor 1 / NIDN
Dr. SUKIRMAN RAHIM, S.Pd, M.Si / 0029077604
Advisor 2 / NIDN
Drs DJOTIN MOKOGINTA, M.Pd / 0010055705
Abstract
ABSTRAK Atuna Hasan. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 2 Meyambanga Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dr. Sukirman Rahim, S.Pd, M.Si.Pembimbing II Drs. Djotin Mokoginta, S.Pd, M.pd. Rumusan masalah dalam penelitian adalah. Apakah dengan mengunakan model kooperatif tipe teams games tournament (TGT) dapat berpengaruh pada hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA di SDN 2 meyambanga? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengunaan metode Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA di SDN 2 Meyambanga. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif metode eksperimen dengan rancangan one group prettest-posttest desingn. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data melalui tes hasil belajar dan dokumentasi. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas V sebanyak 25 orang. Hasil perolehan nilai rata-rata pretest sebesar 66,20 dan nilai rata-rata posttest sebesar 79,90. Hasil penelitian tersebut diperkuat dengan hasil uji t yang menyebutkan bahwa thitung > ttabel, yaitu 16,044 > 1,6843 padataraf 0,05. Dalam hal ini dapat disimpulkan bahwa hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh model Teams Games Tournament terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA. Kata kunci: Pembelajaran IPA, Model TGT, Hasil Belajar
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011