ESSAY

Writer / NIM
TEMMY WATUSEKE / 151413300
Study Program
S1 - PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
Advisor 1 / NIDN
Dra. SALMA HALIDU, M.Pd / 0008036009
Advisor 2 / NIDN
SUMARNI MOHAMAD, S.Pd, M.Pd / 0024025602
Abstract
ABSTRAK Temmy Watuseke. NIM. 151 413 300. Penerapan Model Pembelajaran Talking Stick Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Membaca Dan Berbicara Siswa Kelas V SDN 1 Biontong 1. Skripsi Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing 1, Dra. Hj. Salma Halidu S.Pd. M.Pd, dan Pembimbing II, Hj.Sumarni Mohamad, S.Pd.M.Pd. Rumusan Masalah "Bagaimana Penerapan Model Pembelajaran Talking Stick Untuk Meningkatkan hasil Belajar Membaca dan Berbicara Siswa Kelas V SDN 1 Biontong 1 ?" Tujuan penelitian untuk meningkatkan hasil belajar membaca dan berbicara melalui Model Pembelajaran Talking stick pada siswa Kelas V SDN 1 Biontong 1. Metode yang digunakan pada Penelitian ini berupa Tindakan Kelas, yang dilaksanakan melalui 2 Siklus dengan siswa yang berjumlah 20 orang. Hasil penelitian yang pada observasi awal menunjukan bahwa hanya 7 siswa (35%) dari 20 siswa kelas V SDN 1 Biontong 1 yang mampu menyimpulkan isi cerita. Pada pelaksanaan Siklus I mengalami peningkatan menjadi 13 Siswa (65%). Pada siklus II mengalami Peningkatan yang sangat signifikan menjadi 17 siswa (85%). Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan Model Pembelajaran Talking Stick pada mata Pelajaran Bahasa Indonesia dapat meningkat hasil Belajar Membaca dan Berbicara pada siswa Kelas V SDN 1 Biontong 1. Kata kunci : Membaca dan Berbicara, Model Pembelajaran Talking Stick
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011