ESSAY

Writer / NIM
AMIL SALIKO / 281411003
Study Program
S1 - SOSIOLOGI
Advisor 1 / NIDN
Dr RAHMATIAH, S.Pd., M.Si / 0011117503
Advisor 2 / NIDN
RUDY HAROLD, S.Th, M.Si / 0030087507
Abstract
Saliko Amil. 2015. Gaya Hidup Remaja Pedesaan (Studi Deskriptif Penggunaan House Music Di Kalangan Remaja Desa Lamu Kecamatan Tilamuta Kabupaten Boalemo). Skripsi, Jurusan Sosiologi Fakultas Imu Sosial Universitas Negeri Gorontalo. Di bimbiing oleh ibu Dr. Rahmatia, S.Pd., M.si selaku pembimbing I dan Rudy Harold, S.th., M.si selaku pembimbing II. Penelitian ini mengkaji tentang gaya hidup remaja Desa Lamu yang menyukai house music. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif sesuai dengan rumusan masalah yaitu bagaimana hidup house music diminati atau digandrungi dikalangan remaja pedesaan di Desa Lamu Kecamatan Tilamuta Kabupaten Boalemo. Dalam melakukan penelitian ini, dilakukan melalui pendekatan emosional dengan informan penelitian pada proses pegumpulan data di lapangan. Artinya, secara tidak langsung informan mengetahui bahwa mereka sedang diwawancarai guna untuk memperoleh informasi yang berhubungan dengan masalah penelitian ini. Berdasarkan hasil penelitian, menunjukkan bahwa house music merupakan salah satu gaya hidup remaja Desa Lamu yang disukai oleh mereka dalam menggambarkan pola hidup mereka secara bersama. Selain itu, house music ini sangat diminati oleh remaja Desa Lamu untuk mendapatkan pengakuan bahwa mereka juga selalu update dengan perkembangan jaman sekarang ini (contohnya adalah perkembangan musik modern). Kata Kunci: Gaya Hidup, Remaja, House Music
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011