ESSAY

Writer / NIM
SRY NURFIKA YUSUF / 311411147
Study Program
S1 - PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
Advisor 1 / NIDN
Prof. Dr. SAYAMA MALABAR, M.Pd / 0029076008
Advisor 2 / NIDN
Prof. Dr. SUPRIYADI, M.Pd / 0006086809
Abstract
ABSTRAK Sry Nurfika Yusuf Nim: 3114 11 147. Bahasa dalam Iklan Produk Makanan dan Obat-Obatan untuk Anak-Aaak Di Media Elektronik Skripsi. Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia. Fakultas Sastra dan Budaya. Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I: Prof. Dr. Sayama Malabar,M.Pd. dan pembimbing II: Prof. Dr. Supriadi, M.Pd . Aktivitas berbahasa merupakan bagian dari kehidupan manusia. Bahasa merupaka alat komunikasi yang efektif yang digunakan manusia dalam berinteraksi dengan lingkungannya. Oleh karena itu, penggunaan bahasa diharapkan menjadi perhatian penggunanya, untuk memperlancar interaksi dalam melakukan komunikasi.Adapun permasalah yang dapat diangkat dari penelitian ini adalah sebagai berikut: a.Bagaimanakah diksi yang digunakan dalam iklan produk makanan untuk anak-anak di media elektronik,Bagaimanakah diksi yang digunakan dalam iklan produk obat-obatan untuk anak-anak di media elekronik. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Penelitian deskriptif kualitatif adalah suatu bentuk penelitian yang ditunjukan untuk mendeskripsikan fenomena-fenomena yang ada, baik fenomena alamiah maupun fenomena buatan manusia. Pada bagian ini dipaparkan hasil penelitian sesuai dengan rumusan masalah yang diambil pada bab sebelumnya adapun hasil penelitian sebagai berikut. Diksi yang Digunakan dalam Iklan Produk Makanan di Media Elektronik yaitu: Iklan produk makanan di media elektronik terdiri atas iklan makanan berupa "Sarimie Gelas", "Koko krunch:, "Pilus Garuda","Nyam-nyam", "Good Time Choco Chip", Indomie my Nodies", Oreo rasa orange", Otam-otam siantar top", "Padle pop atlantis", Richese nabati", So good", "Coklat super star", setiap iklan makanan tersebut menggunakan diksi. Diksi yang digunakan dalam Iklan Produk Oabat-Obatan di Media Elektronik yaitu: Iklan produk obat-obat di media elektronik terdiri atas iklan obat-obatan berupa. "Konvermex", "Ana Konidin OBH", "Konicare Telon Plus", "Antangin Junior", "Fitkom", "Anakonidin", "Curcuma Plus", "Inzana", "Panadol Anak", setiap iklan obat-obatan tersebut menggunakan diksi. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahassan di atas dapat disimpulkan bahwa bahasa yang digunakan pada iklan produk makanan dan obat-obatan untuk anak-anak pada media elektrokronik televisi sudah menggunakan bahasa yang persuasif yaitu bahasa yang mengajak masyarakat agar tertarik dengan produk mapuan jasa yang ditawarkan. Hal ini dapat dilihat pada penggunaan pilihan kata diksi. Kata kunci: Bahasa, Iklan, Anak-anak, Media Elektronik.
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011