ESSAY

Writer / NIM
NOVYANI ANASTASIA WAHYUDIN / 331309028
Study Program
D3 - PARIWISATA
Advisor 1 / NIDN
ASMINAR MOKODONGAN / 0028087703
Advisor 2 / NIDN
MEILINDA L MODJO, SST.Par, MM.Par / 0030057601
Abstract
Abstrak Wahyudin, Anastasya Novyani. NIM 331 309 028. “Pengembagan Fasiliutas Bandar Udara Djalaludin Gorontalo Sebagai Pintu Masuk Utama Untuk Menunjang Kepariwisataan Provinsi Gorontalo”. Tugas Akhir, konsentrasi Bina Wisata Jurusan DIII Pariwisata, Fakultas Sastra dan Budaya Universitas Negeri Gorontalo. Berdasarkan latar belakang terdapat rumusan masalah yaitu bagaimana pengembangan fasilitas Bandar Udara Djalaludin Gorontalo sebagai pintu masuk utama untuk menunjang kepariwisataan provinsi Gorontalo, dengan tujuan penelitian pengembangan fasilitas Bandar Udara Djalaludin Gorontalo sebagai pintu masuk utama untuk menunjang kepariwisataan Provinsi Gorontalo. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Dari hasil penelitian dan pembahasan yang di peroleh bahwa Dinas Perhubungan dan Pariwisata hanya dapat bekerja sama dengan pihak Bandar Udara untuk bersama-sama mengusulkan pengembangan fasilitas Bandar Udara Djalaludin Gorontalo. karena dengan pengembangan fasilitas Bandar Udara Djalaludin Gorontalo dapat membuahkan titik positif dalam perekonomian Provinsi Gorontalo, dalam hal ini kepariwisataan Provinsi Gorontalo. Kata kunci : “Pengembangan, Bandar udara, kepariwisataan”
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011