ESSAY

Writer / NIM
LIAN ABJUL / 411409034
Study Program
S1 - PENDIDIKAN MATEMATIKA
Advisor 1 / NIDN
Prof. Dr. SYAMSU QAMAR BADU, M.Pd / 0003066007
Advisor 2 / NIDN
Dr ALI KAKU, M.Pd / 0004025603
Abstract
ABSTRAK Lian Abjul, 2014. Analisis Kemampuan Penalaran Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Tilamuta Pada Materi Relasi Dan Fungsi. Skripsi, Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas Mipa dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing 1 : Dr. Syamsu Qamar Badu, M.Pd dan Pembimbing II : Dr. Ali Kaku M.Pd Tujuan penelitia ini adalah untuk mengetui sejauh mana kemampuan penalaran matematika siswa kelas VIII pada materi relasi dan fungsi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif untuk memberikan gambaran kemampuan penalaran matematika siswa pada materi relasi dan fungsi di SMP Negeri 2 Tilamuta dengan cara pemberian tes dan wawancara. Subjek wawancara berjumlah 6 orang dari 27 siswa kelas VIII2 yang dipilih memalui tes. Selanjutnya wawancara dilakukan dengan tujuan untuk menjaring informasi yang lebih mendalam tentang kemampuan penalaran matematika pada materi relasi dan fungsi. Hasil penelitian menunjukkan kemampuan penalaran matematika tinggi mencapai 6 orang atau sekitar 22,22% dari subjek yang diteliti, kemampuan penalaran matematika sedang mencapai 9 orang atau sekitar 33,33% dari subjek yang diteliti, kemampuan penalaran matematika rendah mencapai 12 orang atau sekitar 44,44% dari subjek yang diteliti. Jadi dapat disimpulkan bahwa kemampuan penalaran matematika dikelas VIII masih tergolong rendah. Kata Kunci : Kemampuan Penalaran Matematika, Relasi Dan Fungsi ABSTRACT Lian Abjul, 2014. Analysis of math's Logical Ability of Students at Class of SMP Negeri 2 Tilamuta on Relation and Function Material. Skripsi. Departement of Mathematics Education,Faculty of Mathematic and Natural Sciences, Universita Negeri Gorontalo. The principal supervisor was Dr. Syamsul Qamar Badu, M.Pd and the co-supervisor was Dr. Ali Kaku, M.Pd. The research aimed to find out the math's logocal ability of studentat class VIII on relation and function material. Method of research was descriptive to describe about student' math logical ability by using test and interview. Subject of research was 6 of 27 student at class VIII2 which chosen by test. Then they were interviewed to get the deep information about their math's logical ability. The result showed that the students' math logical ability based on high, moderate and less ability were 6 student or 22,22%, 9 student or 33,33% and 12% student or 44,44%. Thus, it could be concluded that the students' math's logical ability at class VIII still low category. Keywords: Math' Logical Ability, Relation and Function
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011