ESSAY

Writer / NIM
FRENGKI S. PANEO / 411410088
Study Program
S1 - PENDIDIKAN MATEMATIKA
Advisor 1 / NIDN
Drs SUMARNO ISMAIL, M.Pd / 0029116204
Advisor 2 / NIDN
Dra. LAILANY YAHYA, M.Si / 0019126805
Abstract
Frengki S. Paneo.2017. Deskripsi Minat belajar Mahasiswa Program Studi S-1 Pendidikan Matematika UNG Pada Mata Kuliah Analisis Real 1. Skripsi, Program Studi Pendidikan Matematika, Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Gorontalo. Dosen Pembimbing : (1) Drs. Sumarno Ismail, M.Pd, (II) Dra. Lailany Yahya, M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat belajar mahasiswa program studi S-1 Pendidikan Matematika Universitas Negeri Gorontalo pada mata kuliah analisis real 1. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa program studi S-1 Pendidikan Matematika angkatan 2014 yang telah memprogramkan mata kuliah analisis real 1. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, dan wawancara. Angket digunakan untuk mengungkap minat belajar mahasiswa pada mata kuliah analisis real 1, sedangkan wawancara untuk memperkuat hasil yang diperoleh pada angket. Hasil penelitian ini berdasarkan pengolahan data angket menunjukkan bahwa minat belajar mahasiswa program studi S-1 Pendidikan Matematika pada mata kuliah analisis real 1 memiliki persentase yang cukup baik. Kata kunci : Minat belajar, analisis real 1
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011