ESSAY

Writer / NIM
NOVRIS SUO / 441412006
Study Program
S1 - PENDIDIKAN KIMIA
Advisor 1 / NIDN
Dr. LUKMAN A R LALIYO, M.Pd., MM / 0024116903
Advisor 2 / NIDN
Dr NETTY INO ISCHAK, Dra., M.Kes / 0023026803
Abstract
ABSTRAK Novris Suo, 2016. "Pengaruh Pembelajaran Berbasis Masalah Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Larutan Penyangga Siswa SMA Negeri 1 Telaga Biru". Skripsi. Gorontalo: Program Studi Pendidikan Kimia, Jurusan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dr. Lukman A.R. Laliyo, M.Pd, M.M dan Pembimbing II Dr. Netty Ino Ischak, M.Kes Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh strategi pembelajaran berbasis masalah terhadap kemampuan memahami konsep pada materi larutan penyangga. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen. Desain penelitian yang digunakan adalah pre-test dan post-test control group design. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 1 Telaga Biru. Sampel berjumlah 44 siswa yang tersebar didua kelas, yaitu kelas eksperimen berjumlah 22 siswa dan kelas kontrol berjumlah 22 siswa. Kelas eksperimen menggunakan strategi pembelajaran berbasis masalah dan kelas kontrol menggunakan pembelajaran konvensional. Pengumpulan data menggunakan tes sebagai instrumen yaitu tes materi larutan penyangga. Analisis data dilakukan menggunakan uji anakova untuk menguji hipotesis penelitian. Berdasarkan hasil statistika diperoleh nilai rata-rata pre-test kelas eksperimen yaitu 2,34 dan nilai rata-rata post-tes yaitu 37,20. Sedangkan untuk kelas kontrol nilai rata-rata pre-test sebesar 11,02 dan nilai rata-rata post-tes yaitu 30,12. Hasil analisis data untuk hasil belajar menunjukkan bahwa dalam taraf signifikan 0,05 diperoleh nilai Fhitung > Ftabel atau 62,606 > 2,83. H0 berada pada daerah penolakan atau dengan kata lain menerima H1. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh strategi pembelajaran berbasis masalah terhadap Kemampuan pemahaman konsep siswa pada materi larutan penyangga. Kata Kunci : Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah, Larutan Penyangga, Kemampuan Pemahaman konsep Novris Suo, 2016. "Effects of Problem Based Learning Against Buffer Solution Capabilities Concept Training Students SMA Negeri 1 Telaga Biru". Skripsi. Gorontalo: Study Program of Chemistry Education, Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, State University of Gorontalo. Principal supervisor is Dr. Lukman AR Laliyo, M. Pd, MM and co-supervisor II Dr. Netty Ino Ischak, M.Kes This study aimed to examine the effect of problem-based learning strategies to the ability to understand the concept of the material buffer solution. This study was an experimental study. The study design used is a pre-test and post-test control group design. The research was conducted in SMA Negeri 1 Telaga Biru. Samples numbered 44 students spread on two classes, totaling 22 students experimental and control class totaled 22 students. Class experiments using problem-based learning strategies and classroom control using conventional learning. Collecting data using the test as an instrument that is the test material buffer solution. Data analysis was performed using Anacova test to test the hypothesis of the study. Based on the results of statistical average values obtained pre-test experimental class is 2,34 and the average value of the post-test is 37,20. As for the control class average value of pre-test at 11,02 and the average value of the post-test is 30,12. The results of data analysis to study results show that the significant level of 0,05 was obtained Fcount > Ftable or 62,606 > 2,83. H0 is in the region of rejection or otherwise accept H1. It can be concluded that there are significant problem-based learning strategies to the ability of students' understanding on the material buffer solution. Keywords: Problem-Based Learning Strategy, buffer solution, ability of understanding the concept of
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011