ESSAY

Writer / NIM
FINGKAWATY S. WAHAB / 821415019
Study Program
S1 - FARMASI
Advisor 1 / NIDN
DRA NURHAYATI BIALANGI, MSi / 0029056204
Advisor 2 / NIDN
MOHAMMAD ADAM MUSTAPA, S.Si., M.Sc / 0022047702
Abstract
Suruhan (Peperomia pellucida L. Kunth) merupakan tumbuhan Secara empiris berkhasiat untuk mengatasi beberapa penyakit seperti abses, bisul, jerawat, radang kulit, penyakit ginjal, dan sakit perut serta nyeri pada rematik, penyakit asam urat, sakit kepala. Penelitian bertujuan Untuk menetapkan beberapa parameter spesifik yang meliputi identitas ekstrak, organoleptik, senyawa terlarut dalam pelarut tertentu dan identifikasi kandungan kimia dan penentuan kadar flavonoid total pada ekstrak n-heksan, etil asetat dan ekstrak metanol herba Suruhan (Peperomia pellucida L. Kunth). Menghasilkan redamen ekstrak sebesar 12,36% (ekstrak n-heksan), 14,75% (ekstrak etl asetat) dan 12,38% (ekstrak metanol). Hasil karakteristik parameter spesifik menunjukkan organoleptik dari ketiga ekstrak yaitu sama kental, rasa sepat, berbau khas dan warna hijau kehitaman untuk ekstrak n-heksan dan metanol sedangkan pada etyl asetat coklat kehitaman. Nilai kandungan senyawa dalam ekstrak n-heksan, ekstrak etyl asetat, dan ekstrak metanol larut dalam aquades. 2,44% 0,110, 11,99% 0,807, 14,97% 0,337. Larut N-Heksan sebesar 18,08% 4,576, 0,43% 0,238, 11,71% 0,114. Larut etyl asetat 13,84% 0,346,0,68% 0,060, 11,12% 0,484, dan kadar flavonoid total 1,46%, 1,15% dan 0,80%. Dari data yang dihasilkan, ekstrak N-Heksan, ekstrak Etyl Asetat dan ekstrak metanol herba suruhan diduga memenuhi persyaratan sebagai bahan baku obat herbal terstandar.
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011