ESSAY

Writer / NIM
SRI DELVI SEPTIANI ARSJAD / 931417098
Study Program
S1 - MANAJEMEN
Advisor 1 / NIDN
Dr. SELVI, SE, M.Si., CPFR / 0031058005
Advisor 2 / NIDN
Dr. HERLINA RASJID, S.E, M.M / 0027017607
Abstract
Sri Delvi Septiani Arsjad. 931417098. 2021. Pengaruh Kepemilikan Manajerial Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan Studi Kasus Pada Perusahaan Subsektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020. Jurusan Manajemen. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I ibu Selvi, SE, M.Si dan pembimbing II ibu Dr.Herlina Rasjid, SE, MM. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Kepemilikan Manajerial (X1), Kepemilikan Institusional (X2) terhadap nilai perusahaan Pada Perusahaan Subsektor Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2016-2020. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan.Metode analisis data yang digunakan adalah analisis data kuantitatif. Teknik analisis data menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial, kepemilikan manajerial berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan dapat dilihat dari nilai t-hitung sebesar -1,868 dengan nilai signifikan kepemilikan manajerial sebesar 0,086 sedangkan kepemilikan institusional memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan dapat dilihat dari nilai t-hitung sebesar 0,004 dengan nilai signifikan 0,997. Sedangkan secara simultan kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan.
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011