ESSAY

Writer / NIM
WINDRAWATI SOGI / 932313004
Study Program
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Advisor 1 / NIDN
Prof. Dr ASNA ANETA, M.Si / 0027125907
Advisor 2 / NIDN
Dr. ISMET SULILA, S.E., M.Si / 0018037802
Abstract
ABSRTAK WINDRAWATI SOGI. NIM 932 313 004, Pengelolaan arsip pada Kantor Desa Karya Murni, dibawah bimbingan ibu prof. Asna Aneta, M. Si dan Bapak Dr. Ismet Sulila, M.Si, program studi D3 Administrasi perkantoran Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis UniversitasNegeri Gorontalo. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengeloaan arsip di Desa Karya Murni, kendala apa saja yang dihadapi dalam pengelolaan arsip dan upaya apa yang dilakukan untuk mengatasi kendala - kendala dalam pengelolaan arsip.Tekhnik pengumpulan data menggunakan tekhnik observasi, dan tekhnik wawancara yang di dukung oleh data primer yang berupa hasil wawancara dan data sekunder berupa literatur yang relevan dengan masalah yang diteliti yang selanjutnya dianalisis dengan menggunakan analisi deskriftif. Berdasarkan hasil penelitian pada kantor desa karya murni pengelolaan arsip belum dilaksanakan secara optimal. Hal ini dapat dilihat dari kegiatan kearsipannya, dan petugas arsip kurang memperhatikan dalam merawat arsip, dalam hal ini juga perlengkapan untuk penunjang arsip masih terbatas, sehingga sering dijumpai banyak arsip yang tidak terawatt dengan baik seperti, kotor terkena debu, sobek dan lain - lain. Serta tidak adanya pelaksanaan tentang penyusutan atau pemusnahan arsip - arsip yang tidak dipergunakan secara langsung dalam perencanaan, pelaksanaan, atau penyelenggaraan administrasi perkantoran. Kata kunci: pengelolaan arsip
Download files

ARCHIVES

2024
Year Essay 2024
2023
Year Essay 2023
2022
Year Essay 2022
2021
Year Essay 2021
2020
Year Essay 2020
2019
Year Essay 2019
2018
Year Essay 2018
2017
Year Essay 2017
2016
Year Essay 2016
2015
Year Essay 2015
2014
Year Essay 2014
2013
Year Essay 2013
2012
Year Essay 2012
2011
Year Essay 2011