KARYA ILMIAH

Pengarang
Zuchri Abdussamad
Subjek
- Ilmu Sosial
Abstrak
Abstract This research aims to know and describe the strategy of local government in order to increasing perform of public service in environment secretariat local regency of North Bolaang Mongondow and also to know and describe what factors that constraint the strategy of local government to increase perform of public service in that region by using phenomenologist approach in qualitative research, while in order to collect the data, this research use observation, interview, and documentation.The result of research show that the strategy of local government specifically in environment secretariat local regency of North Bolaang Mongondow consist of three points that become the strategy of local government that include in plannning strategy, they are (1). Increasing perform of apparatus (2) Develop SOP and SPM (3). Increasing medium and supporting medium. Those all show that still so far from expectation, this case prove by human resources that really minimum both quality and quantity, the implementation of SOP and SPM not balance in parts of organization, and also about the medium and supporting medium of public service are not equal, particularly in IT such as telecom and fax. So that is way, the government should increase training of technological guidance in order to develop competence of apparatus, SOP and SPM and also apply it in perform of public service. Besides that, factor that constraint the strategy of local government to increase perform of public service in that region show that human resources, mutation, and also budget is very influence, this case is because human resources is still minimum, mutation that not appropriate with skill and should adjust with new environment, while the minimum of budget makes it cannot accommodate something which is needed in public service. Keyword: Strategy, Perform, Service, Public. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendiskripsikan strategi pemerintah daerah dalam meningkatkan kinerja pelayanan publik dilingkungan sekretariat daerah kabupaten bolaang mongondow utara dan juga untuk mengetahui serta mendeskripsikan Faktor-faktor apa yang menghambat strategi pemerintah daerah dalam meningkatkan kinerja pelayanan publik dilingkungan sekretariat daerah kabupaten bolaang mongondow utara, dengan menggunakan pendekatan fenomenologis dengan penelitian kualitatif, serta dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi pemerintah daerah khususnya dilingkungan sekretariat daerah kabupaten bolaang mongondow utara yakni dengan mengacu pada tiga hal yang menjadi strategi pemerintah daerah yang tertuang dalam renstra yaitu (1). Meningkatkan kompe tensi aparatur (2). Mengembangkan SOP dan SPM, (3). Meningkantkan sarana prasarana penunjang. Menunjukan masih sangat jauh dari harapan, hal ini dibuktikan dengan Sumber Daya Manusia yang sangat minim baik dari kualitas maupun kuantitasnya, penerapan SOP dan SPM yang tidak merata pada bagian-bagian organisasi, serta tidak memadainya sarana prasarana penunjang pelayanan publik, utamanya pada IT seperti telekomunikasi maupun fax. Sehingga pemerintah daerah perlu meningkatkan pelatihan bimtek untuk pengembangan kompetensi aparatur, SOP dan SPM serta mengimplementasikan dalam kinerja pelayanan publik. Selain itu juga yang menjadi faktor yang menghambat strategi pemerintah daerah dalam meningkatkan kinerja pelayanan publik dilingkungan sekretariat daerah menunjukan bahwa Sumber Daya Manusia, Mutasi, maupun Anggaran sangatlah berpengaruh, hal ini dikarenakan Sumber Daya Manusia yang rendah, terjadi mutasi yang tidak sesuai dengan keahlian dan harus menyesuaikan lagi dengan lingkungan kerja yang baru, serta anggaran yang sangat minim sehingga tidak dapat mengakomodir segala sesuatu yang dibutuhkan dalam pelayanan publik. Kata Kunci : Strategi, Kinerja, Pelayanan, Publik.
Penerbit
Candi Mas Metropole Jakarta
Kontributor
Fakultas Ekonomi Universitas Tarumanagara Jakarta
Terbit
2016
Tipe Material
ARTIKEL
Right
Jurnal Manajemen
Berkas ini telah didownload sebanyak 864 kali
Download